Rabu, 22 Desember 2010

Pembuatan Form MasterVilla

Nama :  Santi Indrawati
Nim    : 090020092
Kelas  : D092

Langkah-langkah pembuatan Form MasterVilla :

Pertama klik kanan pada BaliVillaReservation lalu pilih >>Add klik Windows Form :





Setelah itu muncul form seperti ini dan ubah name nya menjadi FormMasterVilla.vb :
Selanjutnya akan muncul sebuah form,dan pada form tersebut ditambahkan 5 Label dan masing-masing Label property nya diganti seperti berikut :
Text : Id Villa
Text : Nama Villa
Text : Tipe Villa
Text : Harga Villa

Text : Keterangan
Text : Fasilitas

Lalu Tambahkan 4 TextBox dan 1 ComboBox dan ubah juga masing-masing property nya.

Selasa, 14 Desember 2010

APLIKASI TERKONEKSI DAN APLIKASI TERPUTUS

A.  APLIKASI TERKONEKSI



Aplikasi Terkoneksadalah suatu aplikasi dimana pemakai aplikasi secara terus-menerus melakukan koneksi ke suatu sumber data sepanjang aplikasi tersebut dijalankan .
Aplikasi terkoneksi meliputi :
a. Obyek Connection
Digunakan untuk membuat dan mengatur koneksi ke database.

b. Obyek Comman
             Digunakan untuk menjalankan perintah yang akan memanggil data dari database.
    • Connection digunakan untuk mengakses penyimpanan data.
    • CommandText  : digunakan untuk menetapkan nama tabel, pernyataan SQL atau nama Store Procedure untuk memilih data.
    • CommandType digunakan untuk menetapkan sebuah nilai yang menentukan bagaimana properti CommandText diterapkan (StoreProcedure, TableDirect, Text)
      c. Metode ExecuteReader
metode ini akan menjalankan sebuah command yang menghasilkan sekumpulan data berbentuk DataReader. Jadi dengan metode ini hanya akan dapat membaca saja dan pergerakan pointer hanya ke depan.

d. Metode ExecuteScalar
metode ini digunakan untuk menjalankan perintah query berupa fungsi Anggregate(sum, max, min, average, count) dari sebuah database.

e. Metode ExecuteNonQuery
metode ini digunakan untuk menjalankan perintah-perintah query seperti INSERT, UPDATE dan DELETE.

B. APLIKASI TERPUTUS

Aplikasi Terputus adalah suatu aplikasi dimana pemakai aplikasi tidak secara kontinyu melakukan koneksi ke suatu sumber data, melainkan koneksi hanya dibuka pada saat mengambil atau menyimpan perubahan data ke suatu sumber data saja. Sedangkan pada saat melakukan proses yang lain, koneksi dalam keadaan tertutup.

Aplikasi terputus meliputi :

a.Obyek DataAdapter
 Obyek DataAdapter bekerja sebagai duta atau media yang menghubungkan antara data dalam memori (dataset) dengan sumber data (database).
    • Metode Fill() digunakan untuk mengisi dataset.
    • Metode Update()  digunakan
b. Obyek Dataset
Sebuah dataset dapat diibaratkan sebagai sebuah database yang ada dalam memori karena dataset    dapat menggambarkan sekumpulan data yang tersimpan dalam table-table, constrain (batasan) yang ada, dan relationship (hubungan) antar table.